Babinsa Koramil 01/Cangkringan Serahkan Bantuan Beras

Babinsa Koramil 01/Cangkringan jajaran Kodim 0732/Sleman Serka Budi Siswanto salurkan Bantuan sosial berupa paket Beras bagi masyarakat yang membutuhkan akibat terdampak Covid19″di wilayah Binaan.
Dalam kesempatanya babinsa, Serka Budi Siswanto mengatakan, bahwa Bantuan tersebut merupakan bentuk kepedulian dari TNI-AD yang dipercayakan kepada Kodim 0732/Sleman melalui koramil 01/Cangkringan kepada warga kurang mampu.dan semoga penyaluran beras yang dilakukan secara door to door ini diharapkan dapat bermanfaat bagi warga yang menerima bantuan beras tersebut.
Di sela penyerahan itu pula Babinsa  juga menyelipkan pesan Himbauan kepada penerima bantuan agar disiplin terhadap aturan prokes yang diantaranya selalu menggunakan masker saat beraktifitas keluar rumah,jaga jarak,serta rajin mencuci tangan guna menghindari penyebaran covid 19″.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *