Babinsa Koramil 06/Mergangsan Pantau Giat Sepeda Wakil Walikota Yogyakarta

YOGYAKARTA – Wakil Walikota Yogyakarta melaksanakan olahraga degan cara bersepeda sekaligus melaksanakan peninjauan di UMKM Wilayah Kelurahan Wirogunan, Kemantren Mergangsan. Jumat (21/01/2022)

 

Babinsa Koramil 06/Mergangsan Kodim 0734/Kota Yogyakarta  Melaksanakan pengamanan di wilayah Rute yang akan di lewati Wawalikota Yogyakarta di wilayah kelurahan Wirogunan Bersama Babinkamtibmas Sekaligus olah raga bersepeda sambil menyapa warga.

 

Lurah Wirogunan ibu Yosevin Diah Kristiani menyampaikan ucapan terima kasih kepada warga yang telah membantu menyiapkan tempat yang di tinjau Wakil Wali Kota dengan baik ucap Lurah Wirogunan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *